
- Merangkul Dengan Hati, Warga Keerom Serahkan Senjata Air Softgun
- Pemkab Jayapura siap Ganti Rugi, Tanah di Kampung Nolokla Batal Di Eksekusi
- Kenius Kogoya kantongi SK Ketua Partai Hanura Papua dilantik Maret
- Empat Pelaku Kriminal di Kota Jayapura Dibekuk Tim Charli
- Palak Pedagang di Pasar Youtefa, Pemuda Pengangguran Ditangkap Polisi
- Akibat Miras, Pengemudi Strada Tabrak Dua Pengedara Motor di Padangbulan
- 10 Kursi DPRP Plus 2 DPR RI, Target Hanura di Pileg
- Hak Masih Tertahan, PGRI Minta Guru Tetap Mengajar
- Perjuangan Melegalisasi Ganja Medis Mulai Berlangsung di Malaysia
- JK: Prabowo Kuasai Lahan di Kaltim Sesuai UU, Mana yang Salah?
Dewan Dan Komunitas Klub Motor Kerja Bakti di Pasar Pharaa
Dukung Go Adipura

Keterangan Gambar : Ketua DPRD Kabupaten Jayapura, Edison Awoitauw, ST saat ikut kerja bakti bersama komunitas klub motor di Pasar Pharaa
Potret. Co. Sentani - Dewan Perwakilan Rakyat Daerah, (DPRD) Kabupaten Jayapura mendukung program Pemerintah Kabupaten Jayapura terkait Go Adipura 2019. Hal itu dibuktikan dengan melakukan kegiatan kerja bakti dengan menggandeng komunitas klub motor se-Kota Sentani di Pasar Phraa, Sentani, Senin tanggal 4 Februari 2019.
Ketua DPRD Kabupaten Jayapura, Edison Awoitauw, ST kepada wartawan mengatakan, guna mengoptimalkan kegiatan bakti sosial tersebut maka kedepan akan dibentuk Satgas kebersihan yang bertugas mengawasi kebersihan di Kota Sentani tersebut.
" Satgas itu nanti akan bekerja mengawasi setiap masyarakat yang dianggap belum sadar membuang sampah pada tempatnya sehingga Satgas yang dibentuk itu akan ditempatkan dibeberapa titik di Kota Sentani mengingat sebagai wajah Sentani, "katanya.
Untuk membantu pembersihan sampah, Pihaknya juga akan mengerahkan petugas kebersihan sampah yang dibagi dalam tiga shiff sehingga kebersihan sampah terus terjaga dari sekarang sampai selamanya, "ucapnya.
Disamping itu, Edison juga mengajak anggota dewan lainnya ikut melakukan hal seperti ini.
" Harapannya teman dewan lain juga memiliki inisiatif kerja bakti atau gotong royong karena dengan itu kita mendukung program Go Adipura yang dicanangkan Pemerintah Kabupaten Jayapura, "katanya
Selain itu, Edison juga mengharapkan agar dinas terkait menyiapkan tong-tong sampah dibeberapa titik. Tujuan agar masyarakat juga bisa membuang sampah pada tempat yang disediakan, " harapnya. (vito)
Berita Terkait
- Rocky Gerung Sebut Pelapor Gagal Paham Istilah Fiksi dan Fiktif0
- Hoaks dan Isu SARA Masih Jadi Ancaman Nyata Pemilu 20190
- 7 Poin Gagalnya Politik Identitas dalam Pertarungan Elektroral Pilpres0
- Seorang Remaja Wanita ditemukan Meninggal dunia di Kali Ular0
- Penadah Motor Curian Ditangkap di Sentani0
- Soal Sekda Pemkab Jayapura, Tunggu Rekomendasi Gubernur Papua0
- 1 Februari 2019 Penggunaan Kantong Plastik Resmi Dilarang0
- KPU Sudah Tetapkan 8 Panelis Debat Capres Kedua, Ini Nama-namanya0
- Ini Benny Wenda, Separatis Papua yang Diselundupkan Vanuatu ke PBB0
- Kata Garuda Soal Tarif Murah ke Luar Negeri, Tapi Mahal ke Domestik0
Berita Populer
- DPRP Berharap LPRI Berikan Perhatian Penuh Terhadap Pelayanan Publik Birokrasi
- PAK HAM Papua kecam Penembakkan onggota TNI di Nduga
- Mengalami Musibah, Segera Akses Siapops Jayapura
- Di Kabupaten Jayapura, Nasdem Targetkan Suara Unggul
- Amnesty Internasional Indonesia minta Aktivis KNPB dibebaskan
- Ondofolo Kampung Sereh Berikan Tanah Gratis Kepada Polda Papua
- Mengenal Caleg dari Trans Nimbo, Siap Perjuangkan Kaum Hawa
- Perempuan Tabi Jabat Sekda di Pemkab Jayapura.
- 38 Pilot Dan Pramugari Maskapai Jalani Pemeriksaan Urine
- 11 Januari, Pemkab Jayapura Launcing Gerakan Kebersihan